Ads

Istilah Kualitas dalam Film


Di bawah ini beberapa istilah kualitas film yang sering muncul ketika kita akan mendownload sebuah film;
  1. Bluray/HD : Resolusi jauh lebih besar yaitu 1920x1080 atau 1280x720 (tergantung filenya). Konsekuensinya, file jadi besar dan memutarnya juga berat, sehingga diperlukan spesifikasi komputer yang tinggi juga. kalau tidak nanti jadi patah-patah. Kualitas ini jauh lebih baik dari DVDRip.
  2. m-HD : mini/micro HD, hampir sama dengan HD, tetapi dengan resolusi yang lebih kecil yaitu 1280x5xx, sehingga ukuran filepun juga lebih kecil dibandingkan HD.
  3. BRRip : Ripper dari Bluray. Kualitasnya jauh lebih bagus dari DVDRip namun membutuhkan spesifikasi hardware yang lebih tinggi pula . Jika hardware komputer (VGA dan lain-lain) tidak memadai maka film akan terlihat patah-patah.
  4. DVDRip : yaitu merupakan salinan dari DVD Original. Kualitas gambar dan suaranya baik sekali. DVDRip akan ada jika DVD Originalnya telah ada di pasaran. Bisa mendukung maksimal 720x480 atau 720x576.
  5. TC (Telecine) : yaitu metode pengkopian film digital langsung dari pita. Kualitas suara dan gambarnya sudah sangat baik. Namun karena peralatan yang dibutuhkan untuk merekam telecine ini sangat jarang ditemui dan sudah menjadi langka.
  6. DVDScr : yaitu merupakan dupiklat dari promo DVD yang akan digunakan sebagai promosi. DVDScr akan ada sebelum DVD originalnya keluar di pasaran. Kualitas gambar dan suaranya hampir setara dengan DVDRip, hanya saja pada gambar video sering terdapat beberapa tulisan penjelasan yang terpampang di layar tentang DVD tersebut yang biasanya sedikit menggangu kita.
  7. R5 : untuk tipe ini, kualitas gambar hampir setara dengan DVDRip, tetapi untuk kualitas suara biasanya agak jelek (cempreng), meskipun ada beberapa yang kualitas suaranya sudah bagus, namun tetap saja masih ada sedikit noise sehingga mengurangi kenyamanan dalam menonton film tersebut.
  8. CAM : kualitas jenis ini merupakan hasil dari rekaman camera digital, langsung di bioskop sehingga kadang penonton yang lalu lalang ikut terekam. Rekaman kualitas ini biasanya menggunakan mini tripod sehingga sering terdapat sedikit goncangan. Kualitas video ini sangat jelek.
  9. TS (Telesync) : kualitasnya hampir sama dengan jenis CAM. Namun kualitas gambar dan suara TS sedikit lebih baik dari CAM karena TS merupakan CAM yang telah dilabel ulang.
  10. Workprint : film yang belum diedit efek visulnya secara keseluruhan. Bisanya terdapat adegan yang hilang, suara yang tidak beraturan. Kualitas film ini bervariasi dari yang paling baik hingga yang paling buruk.
  11. VCD : biasanya digunakan untuk transfer kualitas rendah (CAM / TS / TC / Screener (VHS) / TVrip (analog) untuk membuat ukuran file yang lebih kecil.
  12. PPV : Pay Per View, Jadi bayar setiap kali filmnya, semacam TV Kabel, nah ini di RIP jadi kualitasnya hampir VCDRip --> by anonymous

Biasanya urutan keluarnya sebuah film di internet yaitu sebagai berikut, meskipun tidak selalu :
CAM -> TS -> R5 / DVDScr -> DVDRip -> BRRip

0 comments:

Post a Comment

Labels

sportscars (225) Available (164) prints (155) Ferrari (148) F1 70's (125) Rally (86) drawings (86) porsche (78) 2012 Movie (74) F1 60's (65) McLaren (55) Nascar (54) Lotus (44) starts (43) mercedes (39) modal verb (39) activity (36) Audi (34) Red Bull (34) pioneers (34) F1 50's. (33) F1 80's+90's (32) on the road (32) Ford (31) 2011 Movie (29) Tyrrell (29) simple past (29) F1 2007 (28) Renault (26) 2000-10 Movie (25) Drama (25) Indy (25) silver arrows (25) BRM (24) F1 2008 (24) F1 2009 (24) Demo's (23) F1 20's+30's (23) F3 (23) press (23) Action (22) Alfa (22) Hamilton (22) Thriller (21) alms (21) martini (21) peugeot (20) F1 2010 (19) conditionals (19) Lancia (18) present perfect (18) Horror (16) brabham (16) BMW (15) Fiat (15) simple present (15) Williams (14) adverbs (14) Animation (13) passive voice (13) past modal verb (13) adjectives (12) models (12) Brawn (11) CanAm (11) Citroen (11) Panduan (11) Sci-Fi (11) Bollywood (10) F1 2011 (10) asking questions (10) 2nd conditional (9) Advanture (9) Aston Martin (9) Comedy (9) can (9) past continuous (9) simple past x past continuous (9) past modals for regrets (8) relative clauses (8) comparatives (7) conjunctions (7) determiners (7) filmcars (7) future (7) maserati (7) past perfect (7) 3rd conditional (6) F1 50's (6) Music (6) fangio (6) figures of speech (6) imperative forms (6) paragraph writing (6) used to (6) Dakar (5) Romance (5) Subaru (5) cooper (5) f (5) f1 2013 (5) past modals for speculation (5) present continuous (5) pronouns (5) quantifiers (5) Documentary (4) Family (4) Fantasy (4) adverb clauses (4) f1 2012 (4) functional language (4) modal verb for advice (4) modal verbs for prohibition and obligation (4) possessives (4) reported speech (4) restrictive relative clauses (4) simple past x past perfect (4) simple past x present perfect (4) superlative (4) there to be (4) unrestrictive relative clauses (4) War (3) adverbs of frequency (3) adversative conjunctions (3) comparatives with nouns (3) countable x noncountable (3) have you ever...? (3) idioms (3) intensifying expressions (3) interrogatives (3) le mans (3) modal verbs for permission (3) moto (3) prepositions (3) racing numbers (3) to be supposed to (3) transitions (3) verb patterns (3) 2013 (2) Biography (2) Downloading the Segments (2) F5000 (2) History (2) Sport (2) adjectives x adverbs (2) articles (2) bentley (2) both neither either (2) causative verbs (2) comparatives with adjectives and nouns (2) compound adjectives (2) conditionals mixed tenses (2) connectors (2) could (2) dangling modifiers (2) dialog writing (2) f2 (2) future perfect (2) future will (2) gerund (2) giving directions (2) in case (2) in case x in case of (2) included questions (2) indirect questions (2) interrogative sentences (2) inversion after negation adverbs (2) lola (2) metaphors (2) modal verb for speculation (2) paired conjunctions (2) passive x active voice (2) possessive adjectives (2) present perfect progressive (2) present perfect x present perfect progressive (2) short answers (2) since x for (2) so x such (2) story writing (2) subjunctive (2) time clauses (2) to be able to (2) too x either (2) verbs of urgency (2) wish / if only (2) 3D (1) China Movie (1) Compound Nouns with Some Any No Every (1) Describing People's Physical Characteristics (1) Disaster (1) Indonesia (1) Konser (1) Like to + Verb x Like + Noun (1) Mystery (1) Taiwan Movie (1) calendar (1) can x may (1) cleft sentences (1) comparatives - double comparatives (1) comparatives and superlatives (1) comparatives of quantity (1) conjunctions x transitions (1) demonstrative pronouns (1) during x while (1) enough x too (1) etymology (1) expressing likes x dislikes (1) expressing opinions (1) f1 (1) f1 3 (1) f17 (1) figurative x literal meaning (1) future continuous (1) future with be going to (1) giving orders/instructions with WILL (1) greetings (1) had better x would rather (1) have got (noun) x have got to (verb) (1) have x be (1) have x get something done (1) have you ever...? x would you ever...? (1) homophones x homographs (1) indeed x at all (1) indefinite articles (1) infinitive (1) jaguar (1) l (1) letters of complaints (1) may (1) modal verb - passive voice (1) modal verb - rules with will or may (1) modal verb for ability (1) modal verbs for possibility (1) must (1) narratives (1) no matter... (1) non-count-nouns made countable (1) noun modifiers (1) numerals (1) numeralshttp://www.blogger.com/img/blank.gif (1) onomatopoeia (1) opel (1) ordinal numbers (1) participial adjectives (1) participial adjectives ING x ED (1) participial phrases (1) past perfect continuous (1) past perfect with never (1) past perfect x past perfect continuous (1) personification (1) phrasal verbs (1) planes (1) possessive pronouns (1) pre-determiners: what and such (1) present perfect with JUST (1) quantifiers with countable x uncoountable (1) reading (1) reflexive pronouns (1) relative clauses with prepositions (1) reported x direct speach (1) restrictive x unrestrictive relative clauses (1) rules with NO (1) scanning - reading (1) sequence words (1) should (1) similes (1) similes x metaphors (1) simple present x present continuous (1) simple present x simple past (1) so x because (since) (1) so x so that (1) so x too (1) superlative with nouns (1) tag questions (1) this that these those (1) tips (1) to be supposed to x to be able to (1) toys (1) used to x would (1) verb + gerund or infinitive (1) wh-questions (1) whereas and while (1) while x during (1) wish (1) would you ever... (1)

Archives

Powered by Blogger.